Compare: HP android layar 5 inci Local S-Nexian Five VS Imo w6800 Memo

Label: , ,

1. desain 

Dari desain Imo Mempunyai 4 tombol Sentuh dan S-Nexian memiliki 4 tombol sentuh yaitu: Home, Menu, Back, Search dan S-Nexian memiliki ukuran 152 mm x 87 mm x 12.2 mm, bobot 276.3 gram, Dan imo memiliki ukuran - 


2. Camera


fitur yang satu ini memang sangat penting untuk Hp zaman sekarang. S-Nexian Five memilki Dual-Camera dengan kamera belakang beresolusi 5 MP  Plus LED Flash dan kamera depan beresolusi VGA kalah telak dengan Imo Memo yang memilki kamera beresolusi 8 MP Plus LED Flash autoFocus dan kamera depan beresolusi VGA.


3. CPU Dan OS


Kedua Handphone ini memilki OS Android Gingerbread 2.3. Dan dari segi cpu imo memiliki  cpu 1.5GHz, GPU PowerVR SGX 531 dan menang telak atas rivalnya S-nexian Five yang hanyak memilki CPU 650 MHz tanpa GPU untuk memainkan game 3D atau Game HD


4. Daya Baterai


kedua HP ini memilki Baterai tipe Li-ion lagi-lagi imo menang, dengan daya 2800 mAh sedang S-nexian hanya 1800 mAh kalah telak 1000 mAh.


5. Fitur Lainnya


hp S-nexian five dan Imo Memo meliki fitur Khas HP lokal yaitu fitur Dual-Simcard dan S-nexian memilki fitur TV analog sedangkan Imo Memo tidak memilki Fitur TV analog dan kedua Handphone android lokal ini memliki fitur 3G.


6. Kesimpulan, Harga, Spesifikasi


dari harga yang Tidak berbeda jauh Handphone Imo Memo memilki keunggulan Kamera, CPU, dan S-Nexian memilki keunggulan TV analog, ROM yang besar 


Dari segi Harga Imo Memo terbilang lebih terjangkau dengan harga Rp 1.799.000,00 sedang kan S-Nexian Five memilki harga  Rp 2.399.000,00


Spesifikasi 

IMO W6800 Memo

GENERALNetworkGSM 850 / 900 / 1800 / 1900 ,3G HSDPA 900 /1900 / 2100
LAYARTipeTFT Capacitive Touchscreen HVGA
Ukuran5 inchi Multitouch
DIMENSIUkuran/Berat-
AUDIOFiturVibration, MP3 Ringtones
Jack3.5mm jack audio
SpeakerphoneYa
MEMORYInternalRAM 768MB, ROM -
EksternalSlot Micro SD card up to 32GB
DATA3GHSDPA
EDGEYa
GPRSYa
WLANWi-Fi 802.11 b/g/n
Bluetoothv2.1 with A2DP
InfraredTidak
USB/Portv2.0 microUSB
KAMERAPrimer8MP (3264x2448 piksel) with Autofocus, LED flash
Sekunder8MP (3264x2448 piksel)
Video RecordYa
BATERAITipeStandard battery, Li-Ion 2800 mAh / 3.7
Standby-
Talk Time-
FITUROSAndroid OS, v2.3.5 (Gingerbread)
CPUMT6573 1.5GHz, GPU PowerVR SGX 531
BrowserHTML
GPSYa, A-GPS
MessagingSMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM
Java- , Fitur tambahan: Radio FM, Video/Audio player, Handsfree, Calendar, SNS Integration ,News & Weather, torch, voice search, GTalk, sound recorder, Andry Birds ( 4 versi), eBook, calendar, calculator, clock, Email, Gmail, Car Home
FITUR LAINMultiple SIMDual On GSM
Video PlayerMP4/H.264/H.263 player
MP3 PlayerMP3/WAV/WMA/eAAC+ player
Audio RecordYa
TVTidak


S-Nexian Five

GENERALNetworkGSM 850 / 900 / 1800 / 1900 ,3G HSDPA 900 /1900 / 2100
LAYARTipeTFT capacitive multitouch, HVGA
Ukuran5inci
DIMENSIUkuran/Berat152 mm x 87 mm x 12.2 mm, bobot 276.3 gram
AUDIOFiturVibration, MP3 Ringtones
Jack3.5mm jack audio
SpeakerphoneYa
MEMORYInternal512 MB ROM, 512 MB RAM
EksternalSlot Micro SD card up to 32GB
DATA3GHSDPA
EDGEYa
GPRSYa
WLANWi-Fi 802.11 b/g/n
BluetoothYa
InfraredTidak
USB/Portv2.0 microUSB
KAMERAPrimer5.0 MP AF+Flash
SekunderVGA
Video RecordYa
BATERAITipeStandard battery, Li-ion 1800 mAh
Standby-
Talk Time-
FITUROSAndroid 2.3 Gingerbread
CPUMTK 650MHz
BrowserHTML
GPSYa, A-GPS
MessagingSMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM
Java-, Fitur tambahan: Radio FM, Calendar, Facebook, Twitter, detik.com, kompas.com, kapanlagi.com
FITUR LAINMultiple SIMDual On GSM
Video PlayerVideo Player
MP3 PlayerMP3 Player
Audio RecordYa
TVTV Analog


0 komentar:

Posting Komentar